23 July 2013

Hasil Jepretan Kamera Samsung Galaxy S3 Mini Anda Kuning ? Ini Solusinya!

Jika kalian adalah pengguna Samsung Galaxy S3 Mini yang merasa kurang puas dengan hasil jepretan kamera samsung galaxy S3 Mini yang berwarna kuning ketika menggunakan Flash, maka simaklah langkah-langkah berikut untuk mengatasinya.

1. Buka Menu
2. Tap pada menu Widgets
3. Tap dan drag Widget "Assitive Light" ke Homescreen kalian.
4. Kemudian tap widget Assitive Light tadi agar menjadi "On".
5. Biarkan tetap menyala Assitive Light-nya, kemudian buka aplikasi Camera.
6. Silahkan Capture gambar yang ingin kalian jepret, dan lihat perbedaannya!

Untuk lebih jelasnya perhatikan gambar dibawah ini :




Dan lihat perbedaan hasil jepretannya :


Semoga bermanfaat :)

SUMBER
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Blog Archive